Aflahul Abidin's profile photo

Aflahul Abidin

Surabaya

Articles

  • 15 hours ago | surabaya.tribunnews.com | Aflahul Abidin

    SURYA.CO.ID, BANYUWANGI - Penyalahgunaan Dana Desa dan Alokasi Dana Desa (DD/ADD) kembali menjerumuskan kepala desa (kades). Kejaksaan Negeri (Kejari) Banyuwangi menetapkan AS, mantan Kades Aliyan, Kecamatan Rogojampi, Kabupaten Banyuwangi sebagai tersangka dugaan korupsi DD dan ADD, Kamis (24/4/2025). Bersamaan dengan penetapan tersangka usai pemeriksaan, Anton juga langsung ditahan dan dititipkan di Lapas Banyuwangi.

  • 19 hours ago | jatim.tribunnews.com | Aflahul Abidin

    Laporan Wartawan Tribun Jatim Network, Aflahul Abidin TRIBUNJATIM.COM, BANYUWANGI - Atim (75), seorang nenek warga Desa Balak, Kecamatan Songgon, Kabupaten Banyuwangi meninggal dunia di kebun milik warga desa setempat, Rabu (23/4/2025). Sebelum ditemukan meninggal, Atim sempat dilaporkan hilang sejak Minggu (20/4/2025). Lokasi korban si nenek ditemukan meninggal berada di bawah tebing setinggi dua meter. Posisi korban si nenek tergeletak dengan badan miring.

  • 22 hours ago | surabaya.tribunnews.com | Aflahul Abidin

    SURYA.CO.ID, BANYUWANGI - Atim (75), seorang nenek warga Desa Balak, Kecamatan Songgon, Kabupaten Banyuwangi meninggal dunia di kebun milik warga desa setempat, Rabu (23/4/2025). Sebelum ditemukan meninggal, Atim sempat dilaporkan hilang sejak Minggu (20/4/2025). Lokasi korban ditemukan meninggal berada di bawah tebing setinggi dua meter. Posisi korban tergeletak dengan badan miring. Kapolsek Songgon AKP Maskur menjelaskan, korban ditemukan sekitar pukul 08.00 WIB.

  • 1 day ago | jatim.tribunnews.com | Aflahul Abidin

    Laporan Wartawan Tribun Jatim Network, Aflahul Abidin TRIBUNJATIM.COM, BANYUWANGI - Seorang perangkat desa di Kabupaten Banyuwangi ditangkap anggota Satreskoba Polresta Banyuwangi karena diduga mengedarkan narkoba jenis sabu-sabu. Perangkat desa tersebut adalah ABR (33), yang merupakan Kasi Pemerintahan Desa Kebonrejo, Kecamatan Kalibaru.

  • 1 day ago | surabaya.tribunnews.com | Aflahul Abidin

    SURYA.CO.ID, BANYUWANGI - Menjadi salah satu daeah lumbung padi nasional, Kabupaten Banyuwangi juga meramaikan kegiatan Gerakan Menanam Padi Serentak di 14 Provinsi, Rabu (23/4/2025). Kegiatan yang dipusatkan di Kecamatan Pemulatan, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan itu dihadiri langsung Presiden Prabowo Subianto dan diikuti secara virtual oleh 150 kabupaten/kota penghasil padi di 14 provinsi, salah satunya Banyuwangi.

Contact details

Socials & Sites

Try JournoFinder For Free

Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.

Start Your 7-Day Free Trial →