
Akhyar Rosidi
Articles
-
2 weeks ago |
antaranews.com | Akhyar Rosidi |Iskandar Zulkarnaen
Lombok Tengah (ANTARA) - Sebanyak 136 starter mulai bersaing di Kejurnas Balap Motor Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series (MRS) di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB) putaran pertama 12-13 April 2025. "136 starter telah bersiap merasakan panasnya persaingan di level tertinggi kejurnas (kejuaraan nasional) balap motor sekaligus event pembuka kejuaraan nasional tahun ini di Indonesia," kata Direktur Utama MGPA Priandi Satria di Lombok Tengah, Sabtu.
-
2 weeks ago |
antaranews.com | Akhyar Rosidi |Kelik Dewanto
Mataram, NTB (ANTARA) - Bupati Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB), Haerul Warisin mengatakan Perum Bulog wajib membeli gabah petani sesuai harga pokok penjualan (HPP), yang telah ditetapkan pemerintah sebesar Rp6.500 per kilogram. Menurut dia, tidak ada alasan Bulog tidak mempunyai uang, karena tugas dan fungsi Bulog adalah menyerap gabah dan beras masyarakat sebanyak-banyaknya dalam rangka mendukung program kedaulatan pangan.
-
2 months ago |
mataram.antaranews.com | Abdul Hakim |Akhyar Rosidi
Mataram (ANTARA) - Satreskrim Polres Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menyatakan seorang terduga pencuri koin kotak amal masjid inisial RN (22) warga Wanasaba ditangkap warga Desa Senanggalih, Kecamatan Sambalia disiang bolong. "Pelaku telah diamankan di Polsek untuk menjalani proses hukum lebih lanjut," kata Kasi Humas Polres Lombok Timur AKP Nicolas Oesman di Lombok Timur, Minggu.
-
2 months ago |
mataram.antaranews.com | Abdul Hakim |Akhyar Rosidi
Mataram (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), menyatakan ketersediaan kebutuhan bahan pokok menjelang bulan Ramadhan 2025 terbilang aman hingga empat bulan ke depan. "Untuk stok pangan seperti beras saja ketersediaan mencapai 58 ribu ton, begitu juga dengan ketersediaan stok bahan pokok lainnya," kata Kepala Dinas Perdagangan Lombok Timur Mahsin, di Lombok Timur, Minggu.
-
2 months ago |
bengkulu.antaranews.com | Akhyar Rosidi
Lombok Tengah (ANTARA) - Mandalika Grand Prix Association (MGPA) menyatakan akan ada empat event balap berkelas International di antaranya MotoGP, ARRC, GT WORLD Series Asia dan Porsche Carrera Cup Asia digelar di Sirkuit Pertamina Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) 2025.
Try JournoFinder For Free
Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.
Start Your 7-Day Free Trial →