
Articles
-
6 days ago |
radarbandung.id | Ali Yusuf
RADARBANDUNG,.id, BANDUNG- Kota Bandung kembali menegaskan eksistensinya sebagai kota kreatif yang dinamis melalui penyelenggaraan Pra Event bank bjb Bandoeng10K, yang berlangsung pada 12 April dengan tajuk Babaturan Elite & 13 April 2025 dengan tajuk Babaturan bjb. Kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian menuju ajang utama bank bjb Bandoeng10K yang akan di gelar pada tanggal 18 Mei 2025, dengan menghadirkan semangat kolaborasi antara olahraga, budaya, dan komunitas.
-
6 days ago |
radarbandung.id | Ali Yusuf
RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Ono Surono mengatakan masyarakat yang ingin mendapatkan bantuan sosial atau hibah dapat segera mengakses situs Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI). Tahapan penginputan usulan aspirasi masyarakat dan pokok-pokok pikiran DPRD pada Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Republik Indonesia (SIPD-RI) dimulai 15 April hingga 23 Mei 2025 dan harus dimanfaatkan sebaik mungkin.
-
6 days ago |
radarbandung.id | Ali Yusuf
RADARBANDUNG.id, SUBANG- Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, Kapolres Subang AKBP Ariek Indra Sentanu melaksanakan kunjungan kerja ke pabrik BYD yang berlokasi di Kecamatan Cipeundeuy, Kamis (17/4/2025). Kegiatan ini turut dihadiri oleh PJU dan perwira serta personel Polres Subang. Kegiatan dimulai pada pukul 12.00 WIB dan diawali dengan sambutan serta penyampaian himbauan Kamtibmas oleh Kapolres.
-
6 days ago |
radarbandung.id | Ali Yusuf
RADARBANDUNG.id, JAKARTA- PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (“XLSMART” atau “IDX: EXCL”) hari ini secara resmi berdiri sebagai entitas telekomunikasi terpadu, hasil penggabungan usaha dari PT XL Axiata Tbk, PT Smartfren Telecom Tbk, dan PT Smart Telecom. Momen bersejarah ini menandai dimulainya babak baru dalam era digital Indonesia, dengan XLSMART siap untuk mendefinisikan ulang konektivitas, mendorong inovasi, dan meningkatkan pengalaman pelanggan di seluruh Nusantara.
-
1 week ago |
radarbandung.id | Ali Yusuf
RADARBANDUNG.id, JAKARTA- Terinspirasi dari tren batu akik yang viral pada 2017, Helena Virgawati melihat adanya potensi bisnis di bidang perhiasan. Perjalanan Helena pun semakin kuat setelah mendapat dukungan dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI yang hadir melalui sejumlah program pemberdayaan.
Try JournoFinder For Free
Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.
Start Your 7-Day Free Trial →