Valentino Verry's profile photo

Valentino Verry

Indonesia

Journalist at Warta Kota

Articles

  • 6 days ago | wartakota.tribunnews.com | Valentino Verry

    WARTAKOTALIVE.COM, PACITAN - Citra institusi Polri terus tercoreng oleh ulah oknum anggotanya. Terbaru, Aiptu LC, polisi di Polres Pacitan, Jawa Timur, diduga memperkosa atau rudapaksa seorang wanita muda berinisial PW (21). Ironisnya, pemeerkosaan itu terjadi di ruang tahanan Mapolres Pacitan, karena PW dalam posisi ditahan atas kasus hukum yang dilakukan. Berdasarkan ulasan Tribunnews.com, pemerkosaan itu terjadi ketika PW sedang menjalani pemeriksaan internal oleh Aiptu LC.

  • 6 days ago | wartakota.tribunnews.com | Valentino Verry

    WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Saat ini sedang ramai diperbincangkan soal dugaan penyiksaan yang dialami oleh pemain sirkus Oriental Circus Indonesia (OCI). Manajemen Taman Safari Indonesia (TSI) sendiri sudah membantah secara tegas telah melakukan penyiksaan terhadap pemain sirkus OCI. Hal ini membuat pakar hukum Reza Indragiri turut mengomentarinya.

  • 6 days ago | wartakota.tribunnews.com | Valentino Verry

    WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Kasus cawe-cawe Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT) Yandri Susanto  berbuntut panjang. Seperti diketahui, Yandri terbukti cawe-cawe dalam Pilkada Kabupaten Serang 2024, yang diikuti oleh istrinya, Ratu Rachmatu Zakiyah. Keterlibatan Yandri diketahui berdasarkan putusan MK Nomor 70/PHPU.BUP-XXIII/2025 yang dibacakan pada 25 Februari 2025.

  • 6 days ago | wartakota.tribunnews.com | Valentino Verry

    WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Dunia hiburan Indonesia baru saja kehilangan artis serba bisa Titiek Puspa. Titiek Puspa yang meninggal pada 10 April 2025 telah meninggalkan begitu banyak lagu lawas yang amsih enak didengar hingga kini. Maka jangan heran bila banyak artis yang membawakan lagu-lagunya di berbagai panggung hiburan. Terlait hal itu, Petty Tunjungsari, anak sulung Titiek Puspa, coba mengingatkan publik untuk menghormatinya.

  • 6 days ago | wartakota.tribunnews.com | Valentino Verry

    WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Dirkrimsus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak menepis anggapan buruk publik soal sikap pihaknya yang lambat menangani kasus mantan Ketua KPK Firli Bahuri. Seperti diketahui, Firli Bahuri telah menyandang status tersangka setahun lebih untuk kasus dugaan pemerasan terhadap mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL). Bahkan SYL sendiri sudah vonis dan menjalani hukuman di penjara, sementara Firli Bahuri masih tinggal di rumahnya.

Contact details

Socials & Sites

Try JournoFinder For Free

Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.

Start Your 7-Day Free Trial →

Coverage map