
Articles
-
1 week ago |
kompas.com | Irawan Sapto Adhi
KOMPAS.com - Sebuah unggahan berisi informasi mengenai adanya dokter kandungan (MFS) diduga melakukan pelecehan seksual terhadap pasiennya, viral di media sosial X pada Selasa (15/4/2025). "Waduuhh lagi2 kasus dokter der, kali ini dokter obgyn," tulis pengguna akun X @kegblganunfa*** selaku pengunggah. Foto dan video rekaman CCTV yang dinarasikan sebagai tindakan kurang etis oleh dokter kandungan tersebut kepada pasien juga telah beredar luas di dunia maya.
-
1 week ago |
kompas.com | Irawan Sapto Adhi
KOMPAS.com - Sebanyak 15 buah pelat besi yang menjadi pijakan jembatan penyeberangan orang (JPO) diduga dicuri di Jalan Daan Mogot, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat. Tindakan tersebut menimbulkan kekhawatiran terutama bagi pengguna fasilitas JPO. Dalam video yang diunggah @lbj_jakarta di akun media sosial Instagram pada Senin (14/4/2025), nampak beberapa warga berhati-hati menuruni anak tangga demi anak tangga tersebut.
-
1 week ago |
kompas.com | Irawan Sapto Adhi
KOMPAS.com - Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) untuk putra-putri Papua dibuka mulai Selasa (15/4/2025) ini hingga Kamis (24/4/2025). Lewat kesempatan itu, Forum Human Capital Indonesia (FHCI) ingin memberikan ruang yang lebih luas bagi generasi muda Papua untuk berkarya, tumbuh, dan berkontribusi untuk membangun Indonesia.
-
1 week ago |
kompas.com | Irawan Sapto Adhi
KOMPAS.com - Ratusan warga di Desa Karangturi, Kecamatan Gantiwarno, Klaten, Jawa Tengah, mengalami keracunan pada Senin (14/4/2025). Kejadian keracunan baru diketahui saat beberapa orang mulai mengalami gejala muntah, mual, dan pusing, yang terjadi pada beberapa orang. Bahkan, satu orang warga meninggal dunia akibat insiden tersebut.
-
1 week ago |
kompas.com | Irawan Sapto Adhi
KOMPAS.com - Isu keaslian ijazah Presiden ke-7 Republik Indonesia, Jokowi Widodo (Jokowi) kembali menjadi sorotan warganet di media sosial X. Rumor ini kembali mencuat setelah seorang mantan dosen Universitas Mataram, Rismon Hasiholan Sianipar meragukan dokumen bukti kelulusan pendidikan Sarjana di tingkat Perguruan Tinggi Universitas Gadjah mada (UGM) Yogyakarta. Pengajar itu beralasan, font yang digunakan dalam lembar pengesahan dan sampul skripsi Jokowi belum ada di era 1980-1990-an.
Try JournoFinder For Free
Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.
Start Your 7-Day Free Trial →