
Articles
-
Jun 7, 2024 |
medcom.id | Kautsar Widya Prabowo
Jakarta: Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki merespon perbedaan penetapan Hari Raya Iduladha 1445 Hijriah di Indonesia dengan Arab Saudi. Saiful pastikan perbedaan ini bukan menjadi masalah. "Itu bagian dari sebuah proses gak jadi masalah," ujar Saiful di Auditorium HM Rasjidi Gedung Kementerian Agama, Jakarta Pusat, Jumat, 7 Juni 2024. Saiful menjelaskan beberapa faktor yang membuat perbedaan waktu Iduladha di Indonesia dan Arab Saudi.
-
May 29, 2024 |
medcom.id | Kautsar Widya Prabowo
Aceh: Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengingatkan agar biro perjalanan haji tak memberangkatkan jamaah menggunakan visa ziarah. Ia menegaskan hanya visa haji yang dapat memberangkatkan jemaah untuk menunaikan ibadah haji. "Jangan menyalahgunakan kesempatan untuk memberangkatkan ziarah itu kemudian juga merekayasa sampai kepada haji," ujar Wapres disela kunjungan kerja ke Aceh, Rabu, 29 Mei 2024.
-
Apr 16, 2024 |
medcom.id | Kautsar Widya Prabowo
Jakarta: Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat 454.224 kendaraan pribadi keluar dan masuk Jabodetabek melalui jalan tol Jasa Marga dan arteri pada H+4 lebaran. Jumlah ini turun 12,51 persen jika dibanding tahun lalu sebanyak 519.594 kendaraan. Juru bicara Kemenhub Adita Irawati memerinci jumlah mobil yang keluar dan masuk Jabodetabek. Tercatat mobil yang keluar Jabodetabek melalui tol Jasa Marga dan arteri sebanyak 173.574 kendaraan.
-
Apr 9, 2024 |
medcom.id | Kautsar Widya Prabowo
Jakarta: Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Energi (Disnakertransgi) Jakarta menemukan sejumlah perusahaan yang tidak membayar tunjangan hari raya (THR) kepada pekerja. Salah satu alasan, karena perusahaan tengah pailit. "Ada beberapa alasan. biasa perusahaan pailit, kesulitan keuangan, dan pengurangan pegawai," ujar Kepala Disnakertransgi Jakarta Hari Nugroho saat dikonfirmasi, Senin, 9 April 2024. Hari mengatakan jajarannya akan mendalami perusahaaan yang tak membayar THR.
-
Apr 6, 2024 |
medcom.id | Kautsar Widya Prabowo
Jakarta: Jumlah pemudik diprediksi meningkat pada arus mudik Lebaran 2024, terutama warga Jakarta yang pulang kampung. Bahkan, jumlah warga Jakarta yang pulang kampung diprediksi meningkat hingga 60 persen. "Sekitar 7 sampai 8 juta yang akan mudik," ujar Kepala Dukcapil DKI Budi Awaludin kepada wartawan, dikutip Sabtu, 6 April 2024. Budi menjelaskan data ini berdasarkan hasil koordinasi antara Dukcapil dan Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta mengenai pemantauan pergerakan pemudik di Jakarta.
Journalists covering the same region

Royce Kurmelovs
Freelance Journalist at Freelance
Royce Kurmelovs primarily covers news in Sydney, New South Wales, Australia and surrounding areas.

Chloe Sachdev
Writer at Freelance
Chloe Sachdev primarily covers news in the Northern Rivers region of New South Wales, Australia, including areas around Tweed Heads and Byron Bay.
Try JournoFinder For Free
Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.
Start Your 7-Day Free Trial →