
Silvita Agmasari
Assistant Food Editor at Kompas.com
saya cinta menulis, musik, travelling, bunga, kuliner, tidur siang, dan hidup bebas
Articles
-
Mar 8, 2024 |
travel.kompas.com | Silvita Agmasari
JAKARTA, KOMPAS.com - Kini tersedia pojok baca di Stasiun Jakarta Kota. PT KAI Commuter (KCI) merupakan sosok dibalik dari ide penyediaan pojok baca ini. Pojok bacaan yang berada di stasiun ini dinamakan “Baca di KRL” tema ini diangkat karena para pengunjung yang mendatangi stasiun bisa meminjam buku yang ada di Stasiun Jakarta dan mengembalikannya di Stasiun Bogor.
-
Mar 8, 2024 |
kompas.com | Silvita Agmasari
KOMPAS.com – Cafe selalu menjadi incaran muda mudi bahkan orang tua untuk meluangkan waktu bersama teman, pasangan, atau keluarga. Belakangan ini mulai banyak cafe baru di Jakarta, hampir di setiap daerah Jakarta memiliki cafe yang ramai dikunjungi muda mudi bahkan orang tua. Kawasan Kota Tua Jakarta juga terdapat beberapa cafe yang dapat dikunjungi wisatawan.
-
Mar 8, 2024 |
travel.kompas.com | Silvita Agmasari
KOMPAS.com - Pemerintah prefektur Yamanashi, Jepang, mengenakan tarif masuk Gunung Fuji sebesar 2.000 yen atau Rp 211.000 untuk para pendaki. Tarif masuk Gunung Fuji ini sengaja diberlakukan untuk mengurangi masalah pariwisata di situs warisan UNESCO ini.
-
Mar 7, 2024 |
kompas.com | Silvita Agmasari
KOMPAS.com - Makan makanan yang dikukus dan banyak kuah bisa jadi pilihan lauk atau sop saat sahur. Sebab, jika makan lauk terlalu banyak minyak dapat membuat cepat haus atau tenggorokan kering. Coba masak pepes tahu teri medan yang mudah dibuat. Kamu juga bisa menajdikannya stok lauk untuk dua sampai tiga hari dengan cara simpan di freezer. Kukus pepes sebelum makan sahur lebih kurang 15 menit. Pepes juga bisa dihangatkan menggunakan microwave.
-
Mar 7, 2024 |
travel.kompas.com | Silvita Agmasari
KOMPAS.com - Selain mengenalkan wisata di Taiwan, Taiwan Travel Fair 2024 juga menawarkan promo menarik, salah satunya promo tiket pesawat rute Jakarta-Taiwan mulai Rp 5,3 jutaan. Ada dua maskapai penerbangan yang turut berpartisipasi pada Taiwan Travel Fair 2024, yaitu Eva Air dan China Airlines.
Try JournoFinder For Free
Search and contact over 1M+ journalist profiles, browse 100M+ articles, and unlock powerful PR tools.
Start Your 7-Day Free Trial →Coverage map
X (formerly Twitter)
- Followers
- 590
- Tweets
- 10K
- DMs Open
- No